joke ini saya temukan di majalah di executive lounge bandara Makassar pekan lalu. pagi itu aku jadi ketawa terbahak-bahak sewaktu membacanya. begini kisahnya:
ada seorang perempuan penyuluh pertanian datang ke sebuah peternakan yang terkena wabah penyakit sapi gila. setelah berkeliling mengamati kondisi peternakan, dia mulai mewawancarai pemilik peternakan.
ibu penyuluh: saya heran, peternakan Bapak kelihatan bersih terawat dan sapi-sapinya rajin dikasih makan tiap hari. kok bisa kena penyakit sapi gila ya... sapi-sapi Bapak juga tampaknya sudah lama divaksin. ngomong-ngomong, berapa kali mereka diperah dalam sehari?
bapak peternak: nah itu dia, Bu... saya tidak habis pikir soal ini. tapi coba Ibu pikir-pikir yaa... seandainya susu Ibu setiap hari diperah sehari dua kali trus tidak juga mau dinikahi, apa ibu tidak ikut jadi GILA? cobaaa....
ibu penyuluh: haahh...
hahaha... have a funny day!
Wednesday, August 30, 2006
sapi gila
jam 7:00:00 PM
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment